Universitas Islam Malang Conference, Konferensi Nasional Pengabdian Masyarakat (KOPEMAS) 2022

Font Size: 
PERAN MAHASISWA PPL-KKN TERPADU UNISMA DALAM MENDUKUNG KEGIATAN LITERASI DI MAN 2 KOTA MALANG
Lu’lu Il Maknun, Asmaul Mayang Sari, Rosa Diah Shinvani, Alivia Dia Sukmawati, Ahmad Farhan Wahyudi, Nimas Niswati, Khoirotun Nisak, Hevin Mayarega, Vigati Ayuning Tiyas, Masyithoh Dwi Hajar Anggaraini, Muhammad Yunus

Last modified: 2023-01-11

Abstract


Artikel ini bertujuan untuk mengetahui ketersedian sarana dan prasarana dalam mendukung program literasi di MAN 2 Kota Malang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data meliputi: observasi, diskusi, koordinasi/konsultasi, dan realisasi. Subyek penelitian atau informannya adalah sarpras, waka kurikulum, guru pamong. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa diperlukan adanya papanisasi, kotak tisu, poster di UKS dan kantin, papan motivasi, buku cerita berbahasa inggris dan kamus mini di perpustakaan MAN 2 Kota Malang sebagai bagian dari mendukung kegiatan literasi di MAN 2 Kota Malang.

Keywords


proker; papanisasi; poster; buku berbahasa inggris, literasi

References


Mazhabi, Z., Yunus, M., Aly, A.H., & Amirudin, Y. (2021). An Inquiry into the Managerial Competencies of Islamic Senior High School of Nurul Islam Principal at Mataram, West Nusa Tenggara. International Journal of Education, Language, and Religion. Vol. 3 (2). Pp. 74-81.

Perdana, A., Drs. Holilulloh, M.Si, & Nurmalisa, S.Pd, M.Pd, Y. (2013). Pengaruh pelaksanaan kuliah kerja nyata terhadap keterampilan sosial mahasiswa program studi PPKN. Jurnal Kultur Demokrasi, Vol 2(No 3). http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/JKD/article/view/2145.

Setyanto, D. B. (2016). Pengaruh layanan pembelajaran, sarana-prasarana, kerjasama institusi, dan pemasaran lulusan terhadap kepuasaan siswa. Jurnal Administrasi Pendidikan, 23(1).

Sudjana, N. (1995). Penilaian hasil proses belajar mengajar. PT Remaja Rosdakarya.

Yunus, M. (2015). Becoming Critical Thinkers: A Narrative Inquiry of Indonesian EFL Lecturers. International Journal of English and Education, Volume: 4, Issue: 3, July 2015, 326-339.

Yunus, M. (2021). Kajian Kritis Pendidikan Karakter Dalam Perspektif Nilai-Nilai Aswaja. Jurnal Kajian Islam Aswaja, Vol. 1 | No. 1.

Full Text: PDF | 382-388